• Home
  • Headline
  • Food & Travel
  • Campus Life
  • Event
  • Review
    • Music
    • Film
  • Says
  • Fashion
  • Techno
  • Tips & Tutorial
  • E-Magazine
  • Home
  • Headline
  • Food & Travel
  • Campus Life
  • Event
  • Review
    • Music
    • Film
  • Says
  • Fashion
  • Techno
  • Tips & Tutorial
  • E-Magazine
HomeFashionThrift Shopping Menjadi Trend Masa Kini, Berikut R ...
Previous Next

Thrift Shopping Menjadi Trend Masa Kini, Berikut Rekomendasi Tempat Thrifting di Jakarta!

Thursday, 26 Nov 2020 | 12:02

OrangeMagz.com – halo sob, akhir-akhir ini banyak sekali anak muda yang tertarik dengan thrift shop. Bagi kalian yang belum tau, thrifting bermakna kegiatan berbelanja demi mendapatkan harga barang yang lebih murah dan barang yang tidak biasa seperti selera pasar saat ini. Nah, di Indonesia sendiri yang sedang membludak di dunia thrifting adalah di bagian thrifting baju. Banyak orang yang beranggapan thrifting ini adalah kita membeli baju bekas, padahal tidak juga loh sob. Banyak juga baju baru yang impor dari luar negeri dan di jual dengan harga yang lebih murah. Kali ini Omagz punya rekomendasi tempat thrifting nih sob, check this out!

  1. Pasar Senen

Pasar ini menjadi tempat andalan anak muda disaat mereka mau melakukan thrift shopping. Pasar yang terletak di Jakarta Pusat ini menyajikan banyak pakaian-pakaian bekas yang masih layak pakai. Harga pakaian yang dijual disini beragam. Mulai dari Rp 25 ribu hingga Rp 150 ribu. Jika beruntung, kalian bisa menemukan pakaian-pakaian brand ternama dengan harga terjangkau. Jangan malu mengeluarkan jurus tawar-menawar di tempat ini. Kalian bisa mendapatkan pakaian vintage seperti kemeja Oxford Style, blouse, hingga topi retro di Pasar Senen.

2. Pasar Baru

Bukan hanya Pasar Senen saja thrift shop di Jakarta yang ramai pengunjung, Pasar Baru pun demikian. Jika kamu mencari tempat belanja pakaian murah meriah dengan suasana yang lebih nyaman, Pasar Baru pilihan yang tepat. Ada banyak sekali pakaian bekas berkualitas dengan berbagai gaya yang dijual dengan harga terjangkau.

Berbeda dengan Pasar Senen, harga pakaian di Pasar Baru memang sedikit lebih mahal karena para penjual telah mengurasi barang dagangannya. Pakaian di Pasar Baru dijual dengan harga Rp 30.000 hingga ratusan ribu rupiah. Tapi tentu saja, keahlian tawar-menawar kamu bisa mengubah segalanya.

3. Vintage Vibes

Sedikit melipir dari ibu kota, di daerah BSD, Tangerang Selatan, terdapat thrift shop unik yang sayang jika Anda lewatkan. Nama tempatnya adalah Vintage Vibes. Di sini, kalian akan menemukan barang-barang vintage, seperti pakaian, buku, kamera, barang elektronik, hingga display-an kendaraan jadul yang menghiasi thrift shop ini. Meski, harga yang ditawarkan Vintage Vibes tidak semurah Pasar Senen, Jatayu, atau thrift shop lainnya, karena barang-barang yang dijual cukup branded. Jangan dulu kecewa, karena tempat ini terbilang unik dan bagus, sehingga Anda bisa memanfaatkannya untuk berswafoto. Lokasi Vintage Vibes berada di kawasan  The Flavor Bliss, Alam Sutera, BSD.

nah, itu dia sob rekomendasi tempat thrifting bagi kalian yang belum tahu. Dan untuk kalian yang mungkin di luar Jakarta atau di Kota nya tidak ada tempat thrifting, kalian jangan khawatir karena sekarang sudah banyak juga online shope di sosial media yang juga menjual barang-barang thrifting loh sob.

 

Penulis : Thirdy Annisa M.P

Editor : Arum Kuslandari

Sumber : berbagai sumber

Share this:

  • Click to share on Twitter (Opens in new window)
  • Click to share on Facebook (Opens in new window)
  • Click to share on Google+ (Opens in new window)
  • Click to share on WhatsApp (Opens in new window)

Share!
Tweet

Artikel Terkait:

Ini Dia Fashion Item Wajib Para Aktor di Drama Korea!

Orangemagz.com — Ngaku! Siapa yang suka iri sama ganteng bin beningnya aktor drama Korea? Bukan ...

Tips Fashion Seperti Billie Eilish yang Keren!

  OrangeMagz.com – Hallo Sob! Penyanyi asal Amerika Serikat yakni Billie Eilish, yan ...

Trend Fashion yang Wajib Kamu Coba di 2021!

OrangeMagz.com – Tahun yang baru, maka bertepatan juga dengan trend fashion yang baru, So ...

Lebih Percaya Diri dengan Outfit Berwarna Cerah, Ini Dia Tipsnya!

Orangemagz.com — Sob, Tau nggak sih menggunakan outfit berwarna cerah dapat meningkatkan mood k ...

Berikan Komentar: Cancel reply

Subscribe by Email

Terpopuler
Terkini
Ratings
  • MA’E SANG SUPER HERO GANG HIJAU

    Monday, 18 Nov 2019 | 9:12 WIB
    Tips mendapatkan Teman baru Di Kampus

    Tips mendapatkan Teman baru Di Kampus

    Friday, 4 Sep 2015 | 13:05 WIB

    Komunitas Mobilio Tangerang, Primadona Pecinta Oto ...

    Friday, 23 Feb 2018 | 16:15 WIB

    Percaya Atau Nggak, “File Komputer” Akan Jadi Mata ...

    Tuesday, 14 Feb 2017 | 19:49 WIB

    6 Jenis Hairstyle Pria yang Disukai Wanita

    Tuesday, 16 Feb 2016 | 13:14 WIB
  • Cover Lagu Tiara Andini “Terlanjur Mencinta& ...

    Wednesday, 3 Mar 2021 | 19:54 WIB

    Ini Dia Fashion Item Wajib Para Aktor di Drama Kor ...

    Wednesday, 3 Mar 2021 | 11:35 WIB

    Chanyeol EXO Nyanyikan Lagu Billie Eilish ‘Bad Guy ...

    Tuesday, 2 Mar 2021 | 20:34 WIB

    Legend! 7 Esports Bakal Dipertandingkan pada PON P ...

    Tuesday, 2 Mar 2021 | 19:38 WIB

    Culture Shock, Ini Dia Ciri-Ciri dan Penyebabnya

    Monday, 1 Mar 2021 | 10:28 WIB
  • INI DIA ARMOR GAL GADOT DI FILM KE-2 ‘WONDER ...

Tweets by @OrangeMagz
OrangeMagz

Instagram

Load More...
Follow on Instagram

FASHION - OUTFIT HANGOUT

  • <
    >

    FASHION - OUTFIT HANGOUT

Food & Travel
Campus Life
Event
Review
Music
Film
Says
Fashion
Techno
Tips &Tutorial



Contact
About Us
Adv & Partnership
Orange E-Magazine
Copyright © 2014 - 2017 orangemagz.com
  • Twitter
  • Facebook
  • Instagram
  • Youtube